Selasa, 09 Februari 2010

Meneladani Sahabat

Teringat Hadits dari Rasulullah sholallohu 'alaihi wassalam yang menceritakan seorang sahabat yang dijamin masuk surga, bukan karena dia ahli ibadah atau ahli ilmu, tapi karena dia tidak pernah iri terhadap nikmat yang diberikan ALLAH pada orang lain. Ternyata itu adalah suatu amalan yang luar biasa susahnya.....betapa susah menjaga hati dari hal tersebut.
Ada saat hati ini merasa iri melihat kemudahan-kemudahan yang didapat teman sendiri, ketika teman kita dapat intens belajar bahasa arab, menghafal alQur'an, tinggal di pondok, dapat berdakwah, ilmunya semakin banyak...ada suatu rasa "ingin seperti itu",
Salahkah hal tersebut?

Tidak ada komentar:

Posting Komentar